Rabu, 24 September 2014

Kampus Putih? Ya UMM dong :D

Assalamu'alaikum, yuk jumpa lagi sama Rosa .. Nah kali ini aku bakalan bahas sedikit tentang Kampus Putihku . Pada tau semua ngga Kampus Putih itu apa? Penasaran? Check This Out :D
  1. Universitas Muhammadiyah Malang  mendapat julukan Kampus Putih, karena seluruh bangunan gedungnya berwarna putih.
  2. UMM adalah perguruan tinggi swasta terakreditasi "A" dengan Nomor SK: 074/SK/BAN-PT/Ak-IV/PT/II/2013, yang berpusat di kampus III terpadu Universitas Muhammadiyah Malang, Jalan Raya Tlogomas 246 Kota Malang, Jawa Timur.

  3. Fakultas-Fakultas
    • Agama Islam
      Fakultas Agama Islam mempunyai beberapa program studi, yaitu: Syariah, Tarbiyah, dan Ekonomi Syariah.
    • Ekonomi dan Bisnis
      Fakultas Ekonomi dan bisnis mempunyai program studi: Manajemen, Akuntansi, IESP dan D3-Keuangan-Perbankan
    • Hukum
      Fakultas Hukum mempunyai konsentrasi: Hukum Islam dan Ekonomi Syariah, Hukum Perdata dan Bisnis, Hukum Acara dan Praktisi, HTN-HAN dan Hukum Pidana. Jenjang Strata 1. Gelar S.H.
    • Ilmu Kesehatan
      Fikes UMM terdiri dari program studi: D3 Keperawatan, S1 Keperawatan, Farmasi dan Fisioterapi
    • Ilmu Sosial dan Politik
      FISIP terdiri dari program studi: Kesejahteraan Sosial, Pemerintahan, Komunikasi, Sosiologi dan Hubungan Internasional
    • Kedokteran
      Fakultas Kedokteran mempunyai program studi: Pendidikan Dokter dan Program Profesi Dokter
    • Psikologi
      Fakultas Psikologi mendidik mahasiswa untuk dijadikan sebagai psikolog. Jenjang Strata 1. Gelar S.Psi.
    • Teknik
      Fakultas Teknik mendidik mahasiswa untuk menjadi ahli di bidang keteknikan, yaitu: mesin, sipil, elektro dan informatika
    • Pascasarjana
      Merupakan program pendidikan strata-2 yang lulusannya bergelar Magister
    • Program Doktor
      Program Doktor merupakan jenjang pendidikan Strata 3 yang lulusannya bergelar Doktor. Gelar Dr.

     

  4. Universitas Muhammadiyah Malang pada saat ini mengelola 10 Fakultas, 1 Program Pascasarjana dan 2 Program Doktor.  Dari semua fakultas ini terdapat: 3 Prodi Diploma, 33 Prodi Starata 1, 7 Prodi Pascasarjana, 2 Program Doktor dan 2 Prodi Program Profesi.  Perkuliahan tersebar di 3 kampus, yaitu Kampus 1 (Program Pascasarjana dan Doktor), Kampus II (Fakultas Kedokteran dan Fakultas Ilmu Kesehatan), dan selebihnya kuliah di Kampus III.  

Nama InstitusiUniversitas Muhammadiyah Malang
Tahun Pendirian1964
Jumlah Mahasiswa20.126  Mahasiswa
(Diploma, Strata 1, Strata 2, & Strata 3)
Alamat : 
Jl. Raya Tlogomas No. 246 Malang, East Java, Indonesia 65144
Phone: +62 341 46418-19 (Hunting)
Fax.: +62 341 460782
Jl. Bandung No. 1 Malang, East Java, Indonesia 65113
Phone: +62 341 551253
Fax.: +62 341 562124
Jl. Bendungan Sutami 188A Malang,  East Java, Indonesia 65145
Phone: +62 341 551149
Fax.: +62 341 582060

1 komentar:

  1. Ayo segera bergabung bersama S128Cash !!
    S128Cash adalah Bandar Judi Online Terpopuler dan Terpercaya di Indonesia.
    Disini menyediakan semua permainan Populer masyarakat Indonesia seperti Sportsbook, Live Casino, Sabung Ayam Online, IDN Poker dan masih banyak permainan lainnya.

    Hanya disini yang menyediakan semua transaksi 24 jam setiap hari TANPA LIBUR dengan proses yang sangat CEPAT !!
    Kami juga menyediakan berbagai HOT PROMO BONUS untuk Anda, yaitu :
    - BONUS NEW MEMBER 10%
    - BONUS DEPOSIT SETIAP HARI 5%
    - BONUS CASHBACK 10%
    - BONUS FREEBET 200rB
    - BONUS 7x KEMENANGAN BERUNTUN !!

    Apalagi yang Anda tunggu? Segera dfaftarkan diri Anda..
    Hubungi kami :
    - Livechat : Live Chat Judi Online
    - WhatsApp : 081910053031

    Link Alternatif :
    - http://www.s128cash.biz

    Judi Bola

    Situs Judi Bola Terbesar

    BalasHapus